TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

Surat Al Kahfi Huruf Arab, Latin dan Terjemahan, Baik Dibaca di Jumat

Dilindungi Allah SWT dari fitnah Dajjal

Unsplash.com/Masjid Pogung Dalangan

Bacaan Surat Al Kahfi dalam bahasa Arab, latin dan juga terjemahannya dalam bahasa Indonesia. Surat Al Kahfi merupakan surat ke-18 dalam Alquran yang berarti para penghuni goa.

Baca Juga: Bacaan Surat Yasin Bahasa Arab, Latin Lengkap Dengan Terjemahannya

1. Manfaat mebaca Surat Al Kahfi di hari Jumat

celikalquran.com

Hari Jumat disebut waktu terbaik untuk berdoa kepada Allah SWT. Salah satu yang dianjurkan dibaca yakni Al Quran Surat Al Kahfi. Beberapa manfaat membaca Surat Al Kahfi di Hari Jumat diantaranya.

- Diampuni Semua Dosa
- Diberikan Cahaya Hingga Kakbah
- Muncul Cahaya Hingga Jumat Berikutnya
- Surat Al Kahfi Jadi Cahaya di Hari Kiamat
- Dipelihara dari Fitnah Dajjal

2. Mengisahkan tujuh pemuda saleh yang dipaksa menyembah berhala

naviri.org

Surat Al Kahfi mengisahkan tujuh pemuda saleh dan seekor anjing yang berada di dalam goa berlindung dari kejaran penguasa zalim dan kafir di masa Raja Diqyanus di Romawi.

Dengan izin Allah ketujuh pemuda ini ditidurkan selama 309 tahun di dalam gua tersebut, mereka akhirny dibangkitkan kembali ketika masyarakat dan raja sudah berganti menjadi masyarakat dan raja yang beriman kepada Allah SWT.

Karena itu, umat Islam dianjurkan untuk membaca Surat Al Kahfi, paling tidak 10 ayat pertama surat tersebut agar selamat dari zaman yang penuh fitnah.

Baca Juga: Sholat Hajat, Tata Cara dan Doa Agar Permintaan Dikabulkan Allah SWT

Berita Terkini Lainnya