TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

7 Ide Mix and Match Kardigan ala Doyoung NCT, Catchy!

Buat gayamu makin modis dan anti boring

potret Doyoung NCT (instagram.com/do0_nct | instagram.com/nct)

Kardigan adalah salah satu outer outfit yang bisa kamu kenakan dengan beragam item outfit lainnya dan bisa buat penampilanmu makin menarik dan manis. Selain comfy, kardigan juga menampilkan beragam model dan warna yang kece, lho. 

Jika kamu bosan dengan tampilan outfit yang itu-itu saja, kamu bisa menyontek inspirasi OOTD ala idol KPop. Salah satunya ialah Doyoung NCT yang kerap mix and match outer kardigan dengan item outfit lainnya. Gayanya simpel dan mudah buat kamu sontek, berikut beberapa inspirasinya berikut ini. 

Baca Juga: 10 Ide Outfit Pakai Sepatu Boots ala Taeyong NCT, Stylish dan Manly!

1. Memakai inner shirt putih, kardigan warna hitam, dan bawahan casual pants senada ini bikin gaya hangout-mu jadi makin kece dan modis

potret Doyoung NCT (instagram.com/do0_nct)

2. Inner turtleneck hitam diberi outer kardigan hitam polos, loose pants, dan shoulder bag untuk penyuka outfit ala cowok mamba

potret Doyoung NCT (instagram.com/do0_nct)

3. Layering outfit ala Doyoung ini kece buat disontek. Padankan inner shirt putih, kemeja plaid, kardigan hitam, loose pants, dan sneakers

potret Doyoung NCT (instagram.com/do0_nct)

4. Washed straight jeans bisa kamu kombinasikan bersama atasan graphic tee hitam, kardigan cokelat motif stripe, dan classic sneakers

potret Doyoung NCT (instagram.com/do0_nct)

5. Inner printed tee putih, tweed kardigan, drawstring pants, bucket hat, dan sneakers putih bisa dijadikan referensi outfit hangout yang modis

potret Doyoung NCT (instagram.com/do0_nct)

6. Suka look yang manis stylish? Padukan inner shirt putih, knit ribbed kardigan abu-abu, straight leg pants broken white, dan skater sneakers

potret Doyoung NCT (instagram.com/do0_nct)

Verified Writer

sofi devi

~do whatever you want, now or never~ Haven, Stray Kids

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Berita Terkini Lainnya