TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

7 Inspirasi Outfit Minimalis untuk Ngantor ala Nabila Gardena

Merapat untuk kamu yang menyukai simple outfit

potret Nabila Gardena (instagram.com/nabilagardena)

Banyak alasan, mengapa banyak perempuan menyukai gaya minimalis untuk ngantor. Salah satunya, hemat waktu untuk berbagai persiapan menuju tempat bekerja. Terutama untuk yang menggunakan transportasi umum, dengan mengenakan minimalis outfit minim rasa gerah, lho.

Nabila Gardena, adalah selebgram kerap mengenakan outfit minimalis sebagai comfort outfit untuk daily. Berikut ini tujuh inspirasi outfit minimalis ala Nabila Gardena. Mudah untuk kamu tiru, langsung cek aja yuk!

1. Long t-shirt basic hitam, padankan dengan palazzo trouser warna beige. Tampil feminime dengan memilih flat shoes warna senada

potret Nabila Gardena (instagram.com/nabilagardena)

2. Bosan dengan trouser, coba kenakan midi skirt jeans, padankan dengan tank top hitam lalu layering cardigan warna yang sama. Manis!

potret Nabila Gardena (instagram.com/nabilagardena)

3. Basic t-shirt dengan cullotes, warna yang sama bikin terlihat lebih elegan. Tampil stylish dengan menambahkan ikat pinggang cokelat

potret Nabila Gardena (instagram.com/nabilagardena)

Baca Juga: 12 Ide Outfit Formal untuk Ngantor ala Nao Asahi, Fashionable!

Lanjutkan membaca artikel di bawah

Editor’s picks

4. One tone outfit. Nabila kenakan long shirt dengan cuffed pants warna yang sama. Untuk alas kaki cocok dengan high heels warna putih

potret Nabila Gardena (instagram.com/nabilagardena)

5. Sleeveless dress hitam dibalut dengan blazer hitam bergaris. Simple banget, aura lady boss juga terlihat begitu menyala

potret Nabila Gardena (instagram.com/nabilagardena)

6. Blouse warna abu-abu dipadankan dengan midi skirt warna beige. Selain platform slipper cocok juga dengan menggunakan flat shoes, lho

potret Nabila Gardena (instagram.com/nabilagardena)

Verified Writer

Yovi Aprilia

Haii, sudah baca berapa lembar hari ini?

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Berita Terkini Lainnya