7 Inspirasi Layering Outfit ala Rapper BE’O, Looks Catchy

Tampil catchy dengan layering outfit ala BE’O

Yoo Chan Wook atau lebih dikenal dengan nama BE’O adalah seorang rapper asal Korea Selatan yang sangat terkenal belakangan ini. R

apper yang tergabung dalam BPM entertainment ini berhasil mengeluarkan beberapa single dan album yang menjadi hits dalam platform musik digital dalam setiap perilisannya.

BE’O mulai dikenal banyak publik melalui partisipasinya dalam acara Show Me The Money 10 yang sangat mengagumkan, lagu Counting Star yang BE’O nyanyikan saat mengikuti acara ini bahkan menjadi trending di Korea Selatan dan dunia.

BE’O yang saat ini berusia 23 tahun memiliki kemampuan rap yang sangat mumpuni serta didukung dengan pesona yang dimilikinya mampu menjadi bintang dalam dunia hiphop Korea Selatan.

BE’O juga mendapatkan banyak tawaran sebagai model karena fashion style yang dia miliki, BE’O kerap memadukan beberapa outfit dengan layering yang sangat stylish. Berikut ini 7 inspirasi layering outfit ala BE’O yang bisa langsung kalian catat dan jadikan referensi.

Baca Juga: 10 OOTD Hiphop Style ala Rapper Coogie, Hype dan Menarik

1. Tampil dengan hiphop style melalui perpaduan tshirt dan flanel sebagai outer serta tambahan beanie hat dan kalung sebagai aksesoris seperti BE’O

7 Inspirasi Layering Outfit ala Rapper BE’O, Looks CatchyPaduan flanel ala BE'O (instagram.com/auxi_beo)

2. Kombinasi antara jersey dengan track suit sebagai outer serta beanie hat ala BE’O ini akan membuat kamu tampil percaya diri dengan looks sporty

7 Inspirasi Layering Outfit ala Rapper BE’O, Looks CatchyPaduan track suit ala BE'O (instagram.com/auxi_beo)

3. Perpaduan antara tshirt dan zipper hoodie hingga long pants dengan warna seragam ini sangat cocok kamu gunakan untuk pergi ke event tertentu

7 Inspirasi Layering Outfit ala Rapper BE’O, Looks CatchyPaduan zipper hoodie ala BE'O (instagram.com/auxi_beo)

4. Perpaduan antara jeans jacket dan tshirt ala BE’O ini dapat kamu gunakan sebagai outfit kamu untuk pergi hangout malam ini

7 Inspirasi Layering Outfit ala Rapper BE’O, Looks CatchyPaduan jeans jacket ala BE'O (instagram.com/auxi_beo)

5. Buat kamu yang harus hadir dalam acara resmi atau pergi ke kantor, perpaduan antara kemeja dan blazer sebagai outer hingga loose pants ala BE’O ini dapat kamu gunakan

7 Inspirasi Layering Outfit ala Rapper BE’O, Looks CatchyPaduan outer jas ala BE'O (instagram.com/auxi_beo)

6. Kombinasi outer menggunakan varsity jacket dengan tambahan flanel shirt sebagai detail akan membuat kamu tampil keren dan hype abis

7 Inspirasi Layering Outfit ala Rapper BE’O, Looks CatchyPaduan varsity jacket ala BE'O (instagram.com/auxi_beo)

7. Buat kamu yang suka tampil simple, perpaduan antara tshirt dan jeans jacket sebagai outer serta short pants hingga hand bag ala BE’O ini dapat kamu jadikan referensi berpakaian kamu yang super stylish

7 Inspirasi Layering Outfit ala Rapper BE’O, Looks CatchyPaduan jeans jacket ala BE'O (instagram.com/auxi_beo)

Seluruh refernsi outfit ala BE’O diatas akan membantu kamu dalam melakukan styling layer outfit kamu nantinya. Kamu dapat tampil lebih percaya diri dengan menerapkan seluruh inspirasi fashion tadi, jadi jangan lupa untuk dicatat dan diterapkan ya guys.

Baca Juga: 10 Ide OOTD Pakai Celana Jeans ala Vernon SEVENTEEN, Stylish Maksimal

Fajar Andre Kurnianto Photo Community Writer Fajar Andre Kurnianto

menulis

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Bandot Arywono

Berita Terkini Lainnya