Ketukan wajan atau bambu mi tek-tek malam hari memang bikin penasaran. Ingin rasanya menghampiri abang-abangnya dan langsung memesan.
Sayang, sautanmu tak terdengar karena abang-abangnya sudah pergi jauh. Tapi, tak perlu khawatir. Selagi persediaan mi telur, sosis, bakso, dan bumbu lainnya tersedia, kamu bisa membuatnnya sendiri di rumah.
Pasalnya, proses pembuatan mi tek-tek itu mudah banget, lho. Gak percaya? Coba simak dulu penjelasan di bawah ini, ya!