Sohun atau suun merupakan mi halus yang terbuat dari pati. Tekstur yang kenyal dan permukaannya yang licin, cocok banget dimasak dengan tambahan jamur kuping sekaligus cabai hijau. Seperti lauk yang satu ini. Yaitu suun jamur cabai hijau.
Mungkin, biasanya kamu bisa menemukan lauk ini ketika makan di kondangan.Tak perlu menunggu tetangga hajatan, kamu juga bisa membuatnya sendiri di rumah.
Pasti penasaran dengan resepnya, bukan? Simak resep suun jamur cabai hijau sampai selesai berikut ini, ya.