Menjelang akhir tahun, beberapa zodiak bakal ketiban hoki besar soal keuangan! Setelah berbulan-bulan ngerasa seret dan dihantam pengeluaran tanpa henti, akhirnya keberuntungan mulai berpihak. Dari peluang kerja baru, bonus tak terduga, sampai proyek yang tiba-tiba sukses, rezeki datang dari arah yang gak disangka!
Astrologi bilang, planet Jupiter sang pembawa hoki dan kelimpahan lagi aktif-aktifnya memberi energi positif. Nah, empat zodiak ini jadi yang paling diuntungkan antara Oktober sampai November 2025. Siap-siap, karena semesta bisa saja kasih kamu kejutan dalam bentuk saldo rekening yang makin tebal!