Generation gap atau kesenjangan generasi di tempat kerja sering kali memicu miskomunikasi akibat perbedaan cara pandang antarkaryawan. Fenomena tersebut umumnya melibatkan Generasi X, Generasi Y (Milenial), dan Generasi Z. Meskipun terdengar lumrah, kita tidak boleh menyepelekan kesenjangan ini. Jika perusahaan tidak segera menanganinya dengan tepat, perbedaan ini dapat memicu konflik yang mengganggu produktivitas.
Berikut adalah beberapa jenis konflik yang berpotensi muncul akibat adanya kesenjangan generasi di lingkungan kerja.
