Iklan - Scroll untuk Melanjutkan
9 Rutinitas Kecil yang Mengubah Hidupmu Jadi Sukses

ilustrasi sedang melukis (pexels.com/Andrea Piacquadio)
Rutinitas adalah suatu kegiatan teratur yang sudah jadi kebiasaan sehari-hari. Tiap orang tentu memiliki rutinitas agar bisa mencapai kehidupan yang baik. Rutinitas bisa diambil dari hal simpel, yaitu rutinitas positif selama 10 menit. Walau terlihat sepele, namun rutinitas tersebut bisa mengubah hidupmu jadi lebih baik.
Rutinitas ini bisa kita terapkan karena mudah dan praktis untuk dilakukan dan dijadikan kebiasaan sehari-hari, maka ada perubahan dalam hidupmu. Ini dia deretan rutinitas 10 menit yang bisa kamu lakukan.
1. Bangun tidur jangan langsung buka hp, sebaiknya peregangan terlebih dahulu agar fisikmu tetap kuat
ilustrasi peregangan (pexels.com/Andrea Piacquadio)
2. Setelah itu beranjak dari ranjang dan langsung ke kamar mandi untuk cuci muka dan mempersiapkan hari
ilustrasi cuci muka (pexels.com/Tima Miroshnichenko)
3. Lakukan meditasi agar pikiranmu lebih segar untuk mengerjakan aktivitas seharian nanti
Ilustrasi meditasi (pexels.com/Andrea Piacquadio)
4. Sekadar olahraga ringan bisa menghilangkan pikiran negatif dan meningkatkan energi. Bantu kamu jadi lebih produktif!
ilustrasi peregangan cobra stretch (pexels.com/Marta Wave)
5. Self talk bisa meningkatkan pikiran positif, sehingga kamu bisa memulai hari dengan maksimal
ilustrasi berkaca diri (pexels.com/Pavel Danilyuk)
6. Membayangkan mimpi-mimpi akan tercapai dapat memotivasi dirimu untuk optimis menjalani hari
Ilustrasi membayangkan sesuatu untuk masa depan (Pexels.com/Pixabay)
7. Buat tiga prioritas harian agar kerjaanmu lebih terarah dan bisa mencapai hasil yang maksimal
ilustrasi mencatat (pexels.com/RODNAE Productions)
8. Lakukan kegiatan positif yang kamu sukai untuk dijadikan rutinitas, seperti baca buku, memasak, dan berkarya
ilustrasi baca buku (pexels.com/Karolina Grabowska)
9. Biasakan untuk sarapan pagi agar dapat meningkatkan energi dan mencegah dari penyakit
heart.org
Jadikan sembilan aktivitas simpel tersebut menjadi suatu kebiasaan positif dalam hidupmu. Seiring berjalannya waktu, kamu akan takjub dengan hasilnya nanti. Yuk, diterapkan mulai dari sekarang juga!
This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.
Editorial Team
EditorBandot Arywono
Follow Us