Tampilan halaman rumah akan terasa lebih hidup jika menghiasinya dengan beragam vegetasi. Selain tanaman hias biasa, kamu dapat memanfaatkan tanaman herbal untuk meningkatkan estetika eksterior.
Tanaman herbal menawarkan fungsi ganda (2-in-1). Selain memberikan sentuhan hijau yang menyegarkan mata, jenis tanaman ini kaya akan khasiat, mulai dari penyedap rasa masakan alami hingga obat tradisional.
Berikut adalah rekomendasi tanaman herbal yang tidak hanya indah dipandang, tetapi juga menyehatkan.
