Membintangi film dengan genre horor memang cukup menantang bagi setiap pemain film. Apalagi jika film tersebut merupakan debut mereka di genre horor.
Hal itu pastinya menjadi salah satu tantangan berat untuk mereka. Uniknya, tahun ini cukup banyak aktor Indonesia yang debut di film horor, lho.
Mulai dari Vino G Bastian hingga Refal Hady, berikut beberapa aktor yang debut film horor di tahun 2022.