Gaya berpakaian para aktor Thailand yang stylish memang seringkali jadi sumber inspirasi outfit untuk berbagai suasana.
Salah satu yang bisa para cowok tiru ialah gaya mereka saat memadupadankan jas dan blazer yang bernuansa earth tone.
Gak cuma untuk dipakai ke acara formal, jas dan blazer dengan warna-warna natural dan membumi ini juga bisa dikenakan di acara yang semi formal atau casual lho.
Butuh inspirasi mix and match jas dan blazer earth tone? Yuk, simak artikel ini hingga tuntas!