Topi adalah salah satu aksesori pelengkap outfit yang banyak disukai oleh semua kalangan untuk tampil stylish dan modis. Beragam model topi dapat kamu sontek, tapi pastikan kamu memadukannya sesuai dan cocok. Jika kamu bingung, kamu bisa menyontek inspirasi ala idol KPop.
Salah satunya ialah Yonghwa CNBLUE yang kerap memakai beragam model topi dengan gayanya yang simpel dan modis. Penasaran seperti apa penampilannya, berikut beberapa referensinya di bawah ini. Keep scrolling!