ilustrasi penggunaan face toner (freepik.com/KamranAydinov)
Sudah tidak menjadi rahasia umum jika Leo suka tampil percaya diri dan menonjol. Mereka membutuhkan skincare yang bikin wajah mereka lebih glowing. Produk wajib yaitu exfoliating mask untuk mengangkat sel kulit mati dan eye cream biar mata tetap segar.
Selain itu, Leo juga cocok memakai essence dan toner untuk membantu mencerahkan wajah. Kombinasi skincare ini bikin Leo tampil lebih bersinar, lho!
Dengan mengetahui skincare yang cocok sesuai zodiak, kamu gak akan salah lagi memilih jenis skincare. Selain bikin kulit lebih sehat, skincare juga bikin aktivitas skincare-an kamu jadi lebih personal dan fun, lho! Saatnya upgrade skincare-mu dan shine bright like your zodiac star!