Terkadang menggunakan make up bagi wanita kerap memakan waktu yang cukup lama, dimulai dari menerapkan foundation, contouring hingga eyeliner, beberapa dari langkah-langkah merias wajah ini juga cukup ribet dan memerlukan perhatian ekstra agar paripurna.
Dilansir dari byrdie.com melalui wawancaranya dengan celebrity make up artist Katie Mellinger yang bekerja di New York City dan Los Angeles telah berpengalaman bekerja sama dengan selebriti dunia termasuk Emma Watson dan Naomi Watts.
Katie Mellinger berbagi tips dan teknik merias wajah dalam kurun waktu 10 menit, bagaimana caranya? Langsung cek artikel berikut ini!