Warna merah memiliki arti berani, cinta, kuat, dan mendominasi. Seperti makna tersebut, warna merah pada outfit juga akan membuat semua perhatian mata tertuju padamu.
Joy RED VELVET sering membagikan ide padu padan busana nuansa warna merah yang eye catching dan stylish.
Mulai dress hingga sweater, berikut beberapa inspirasi mix and match yang dapat kamu sontek. Keep scrolling!