Tampil dengan gaya praktis, namun tetap modis merupakan keinginan semua orang. Sebab, kamu gak perlu membuang waktu untuk memilih busana yang akan dikenakan, setiap kali ingin pergi ke suatu acara atau tempat tertentu.
Untuk itu, one set atau setelan bisa jadi solusi terbaik untuk masalahmu. Teruntuk kamu yang ingin menampilkan kesan girly dan feminine.
Kamu bisa memilih setelan dengan atasan dan bawahan rok. Supaya kamu gak binggung, sembilan inspirasi outfit setelan rok ala aktris Thailand View Benyapa berikut ini bisa kamu sontek. Scroll terus, ya!