Kendal, IDN Times - Nama Dico M Ganinduto mendadak moncer di bursa Pemilihan Bupati (Pilbup) Kendal. Maju sebagai calon bupati periode 2021-2024, Dico menggandeng Windu Suko Basuki, seorang pengusaha SPBU sebagai calon wakil bupatinya berhasil unggul sementara versi hitung cepat KPU.