10 Potret Keindahan Terasering Sitegong di Kajoran Magelang

Hamparan terasering dengan view gunung Sumbing

Magelang dikenal sebagai kota kecil yang memiliki banyak pesona akan alamnya. Keindahan alamnya bisa menjadi daya tarik warga lokal bahkan orang luar,lho.

Salah satu tempat wisata yang menyajikan alam dengan hamparan terasering dengan gunung Sumbing dibaliknya adalah wisata terasering Sitegong.

Berikut ini beberapa potret keindahan wisata negeri sayur atau terasering Sitegong di Kecamatan Kajoran, kabupaten Magelang yang sukses bikin pengen liburan kesana.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Terpopuler di Magelang Yang Wajib Kalian Datangi

1. Terasering Sitegong terletak di dusun Nampan, Sukomakmur, Kecamatan Kajoran, Kabupaten Magelang

10 Potret Keindahan Terasering Sitegong di Kajoran MagelangIlustrasi wisata Sukomakmur(instagram.com/rieskyprastikaa)

2. Hamparan terasering dengan view Gunung Sumbing membuat banyak orang penasaran dan ingin berkunjung

10 Potret Keindahan Terasering Sitegong di Kajoran MagelangIlustrasi wisata Sukomakmur(instagram.com/satrioakbara_)

3. Terasering Sitegong dibuka mulai pukul 05.30-17.30

10 Potret Keindahan Terasering Sitegong di Kajoran MagelangIlustrasi wisata Sukomakmur(instagram.com/vinaa__vk)

4. Akses jalan menuju terasering Sitegong hanya dapat dilalui dengan kendaraan roda 2 saja, untuk roda 4 bisa menggunakan jasa ojek ya

10 Potret Keindahan Terasering Sitegong di Kajoran MagelangWisata terasering Sitegong (instagram.com/terasering_sitegong)

5. Dijamin tidak akan menyesal ke sini, karena banyak spot yang instagramable untuk foto dan video

10 Potret Keindahan Terasering Sitegong di Kajoran Magelanginstagram.com/terasering_sitegong

6. Udara yang sejuk dan pemandangan yang indah bisa jadi rekomen untuk yang ingin healing nih

10 Potret Keindahan Terasering Sitegong di Kajoran MagelangIlustrasi wisata Sukomakmur(instagram.com/sitimrkhmh)

7. Jangan takut lapar, karena di Terasering Sitegong banyak warung yang menjual teh panas hingga soto dan mie instan

10 Potret Keindahan Terasering Sitegong di Kajoran MagelangWisata terasering Sitegong(instagram.com/terasering_sitegong)

8. Dikenal sebagai Wisata Negeri Sayur, pengunjung akan banyak berpapasan dengan petani yang sedang berkebun

10 Potret Keindahan Terasering Sitegong di Kajoran Magelanginstagram.com/sukomakmur_magelangjawatengah

9. Jalan yang super panjang, juga bisa digunakan untuk bersepeda hingga lari,lho

10 Potret Keindahan Terasering Sitegong di Kajoran Magelanginstagram.com/sukomakmur_magelangjawatengah

10. Datanglah saat cuaca sedang cerah dipagi hari, agar gunung Sumbing dan sekitarnya tidak tertutup kabut

10 Potret Keindahan Terasering Sitegong di Kajoran MagelangWisata terasering Sitegong(instagram.com/terasering_sitegong)

Bagaimana? Keindahan wisata terasering Sitegong mampu menghipnotis setiap pengunjung bukan?. Jadi kapan kalian main ke terasering Sitegong?.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Wisata Hits Magelang, Cocok Untuk Self Healing  

Rakhma Fauzia Photo Community Writer Rakhma Fauzia

Mari bermanfaat untuk banyak orang

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Ane Hukrisna
  • Bandot Arywono

Berita Terkini Lainnya