Steak merupakan masakan yang terbuat dari daging. Mulai dari daging ayam, sapi, hingga ikan. Steak menjadi salah satu menu masakan favorit masyakat Indonesia saat di restoran.
Rasanya yang gurih dengan perpaduan daging yang lembut bikin ketagihan setiap mencobanya. Ini yang membuat harga steak mahal, lho.
Tapi tak perlu khawatir karena berikut ini ada beberapa resep masakan steak yang bisa kalian coba. Simak resepnya berikut ini, yuk!