TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Info Merbabu Sae, Camping Suasana Alam yang Tenang dan Privat

Cocok untuk yang menyukai ketenangan

Merbabu Sae(instagram.com/merbabu.sae)

Intinya Sih...

  • Rutinitas padat membuat badan dan pikiran lelah
  • Camping di Merbabu Sae cocok untuk relaksasi
  • Tempat camping dengan udara dingin dan kuota terbatas

Rutinitas yang padat kerap membuat badan dan pikiran menjadi mudah lelah dan terasa penat. Melakukan kegiatan yang berbabu dengan alam seperti camping sangat cocok untuk relakasasi. Kamu bisa memilih tempat camping yang tidak terlalu ramai dan memiliki kuota terbatas untuk bermalam agar tetap tenang dan nyaman.

Di Kabupaten Semarang ada tempat camping bernama Merbabu Sae yang bisa jadi rekomendasi. Simak beberapa info di bawah ini mengenai Merbabu Sae.

1. Merbabu Sae beralamat Jalan Umbul Songo, Cuntel, Kopeng, Kabupaten Semarang

Merbabu Sae(instagram.com/merbabu.sae)

2. Merbabu Sae merupakan tempat camping ground dan glamping di bawah kaki gunung Merbabu

Merbabu Sae(instagram.com/merbabu.sae)

3. Konsep camping private akan membuat pengunjung yang bermalam lebih nyaman dan tenang

Merbabu Sae(instagram.com/merbabu.sae)

4. Bermalam dan menikmati alam yang masih natural di Merbabu Sae, tamu hanya perlu membayar mulai dari Rp250 ribu

Merbabu Sae(instagram.com/merbabu.sae)

Baca Juga: 9 Info Deselokaton, Kafe di Boyolali View Merapi Merbabu

5. Pemandangan pegunungan akan terlihat lebih jelas saat cuaca cerah, sedang saat mendung suasana kabut akan membuat lebih syahdu

Merbabu Sae(instagram.com/merbabu.sae)

6. Tamu bisa memilih camping dengan tenda atau kamar glamping, keduanya sama-sama nyaman dan tetap dekat dengan alam

Merbabu Sae(instagram.com/merbabu.sae)

7. Merbabu Sae cocok untuk menghabiskan waktu bersama keluarga atau teman,nih

Merbabu Sae(instagram.com/merbabu.sae)

8. Menikmati angin sepoi-sepoi dengan sekitar yang asri dan sejuk sangat cocok untuk melepas penat dari kesibukan sehari-hari

Merbabu Sae(instagram.com/merbabu.sae)

Verified Writer

Rakhma Fauzia

Mari bermanfaat

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Berita Terkini Lainnya