9 Inspirasi Balkon Minimalis untuk Bersantai hingga Me Time


Balkon adalah teras yang terletak di lantai atas pada suatu bangunan. Balkon biasanya dijadikan tempat duduk-duduk atau tempat menampung koleksi tanaman.
Berikut ini merupakan sekumpulan potret balkon minimalis yang bisa digunakan untuk duduk santai, baik sendiri atau bersama orang lain. Keep scrolling!
Baca Juga: 9 Desain Perpustakaan Pribadi di Rumah Minimalis, Surga Pecinta Buku
1. Balkon ini dilengkapi tanaman-tanaman dalam pot dan kursi panjang. Kamu bisa melepas penat sambil menikmati pemandangan

2. Balkon memuat dua kursi dan satu meja kecil. Cocok untuk tempat nongkrong

3. Mau me time di balkon? Bisa banget tuh. Kamu bisa bikin balkon dengan satu kursi seperti ini buat me time

4. Balkon ini juga memuat dua kursi. Tempat yang pas buat ngobrol bareng teman atau keluarga

Editor’s picks
5. Balkon yang satu ini bisa dimanfaatkan untuk mengerjakan tugas. Lampu-lampu di atas juga tersedia apabila kamu berkegiatan di malam hari

6. Balkon memuat kursi-kursi putih yang menghadap ke dalam ruangan. Tanaman-tanaman menghias area sekitar kursi

7. Dua kursi dan satu meja kecil ditata di atas karpet hitam-putih pada balkon ini

8. Balkon hemat ruang ini juga memuat kursi dan meja. Selain itu, ada juga tanaman dan penerangan berupa lilin

9. Balkon ini berdekatan dengan kamar dan menghadap pada pemandangan pohon kelapa

Potret-potret balkon di atas sebagian besar memuat dua kursi dan satu meja, tetapi tetap hemat tempat. Balkon bisa dimanfaatkan untuk mengerjakan tugas, tempat mengobrol, dan me time.
Baca Juga: 7 Karakteristik Desain Rumah Tropis yang Natural, Lekat dengan Alam
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.
Berita Terkini Lainnya
TRENDING
- 5 Fakta Kota Lama di Semarang yang Jarang Orang Tahu
- PSIS Semarang Kenalkan Skuat Baru, Rizky Darmawan dan Mohammad Akrom
- 5 Hotel Murah RedDoorz di Kebumen, Dekat Alun-alun dan Obyek Wisata
- Muhammadiyah Tegal Prioritaskan Digitalisasi dan Dakwah Bagi Millenial
- Emoh Tolong Korban Pengeroyokan, 2 Pemuda di Semarang Terancam Dipenjara
- Biksu Thudong Rasakan Suhu Udara 43 Derajat saat Lewati Thailand dan Malaysia
- 5 Rekomendasi Cafe Instagramable di Magelang, Anti Mainstream!
- Seru! Tanding Dengan Singapore, Tim E-Sport Jateng Menang
- Sosok Pelaku Mutilasi Pria Bertato Naga di Solo Ternyata Teman Dekat
- Warga Ikut Berdana saat 32 Biksu Thudong Istirahat di Vihara Buddha Jayanti