9 Cara Mendekorasi Dinding Polos Menjadi Nyentrik Tanpa Cat, Modern!

Rumah jadi lebih berwarna

Interior ruangan sangatlah menentukan kenyamanan sang pemilik rumah. Inilah kenapa banyak orang berlomba-lomba untuk mendekorasi interior rumahnya agar menjadi bagus dan sedap dipandang.

Ada berbagai cara yang bisa kamu lakukan untuk menghias dinding ruangan berwarna polos.

Jika tak ingin mengecatnya, kamu juga bisa menggunakan 9 ide berikut sebagai inspirasi interior rumahmu.

Baca Juga: 5 Tips Mudah Menata Rumah dengan Konsep Desain Scandinavian

1. Kamu bisa meletakkan tanaman hias yang digantungkan di dinding, atau menggunakan rak khusus tanaman

9 Cara Mendekorasi Dinding Polos Menjadi Nyentrik Tanpa Cat, Modern!Instagram.com/barbulianno

2. Supaya gak kosong, menambahkan tirai mini berwarna cerah juga akan menghidupkan suasana rumah 

9 Cara Mendekorasi Dinding Polos Menjadi Nyentrik Tanpa Cat, Modern!Etsy.com

3. Kamu juga bisa membuat kreasi bertuliskan motivasi untuk dipajang pada ruang tamu

9 Cara Mendekorasi Dinding Polos Menjadi Nyentrik Tanpa Cat, Modern!Instagram.com/meraki_by_prachi

4. Untuk ruangan yang jarang tersorot sinar matahari, gunakan lampu berbentuk unik pada dinding polosmu

9 Cara Mendekorasi Dinding Polos Menjadi Nyentrik Tanpa Cat, Modern!Instagram.com/pps_vintagedesign
Lanjutkan membaca artikel di bawah

Editor’s picks

5. Nah kalau kamu adalah seorang kolektor, manfaatkan barang koleksimu untuk menghiasi dinding yang polos

9 Cara Mendekorasi Dinding Polos Menjadi Nyentrik Tanpa Cat, Modern!Instagram.com/manu_sacred_hoops

6. Menempelkan foto-foto sebagai wallpaper dinding juga gak kalah nyentrik untuk mendesain kamarmu yang sepi

9 Cara Mendekorasi Dinding Polos Menjadi Nyentrik Tanpa Cat, Modern!lisapetrole.com

7. Solusi lainnya adalah dengan menggunakan washi atau wallpaper dinding bermotif lucu

9 Cara Mendekorasi Dinding Polos Menjadi Nyentrik Tanpa Cat, Modern!Instagram.com/planningfancy

8. Ingin terlihat mewah? Gunakan washi berwarna kontras pada dinding mu dengan pola tertentu

9 Cara Mendekorasi Dinding Polos Menjadi Nyentrik Tanpa Cat, Modern!Instagram.com/heratelier_

9. Memasang dream catcher pada dinding juga akan menciptakan suasana nyaman, tambahkan lampu tumblr sebagai pemanis

9 Cara Mendekorasi Dinding Polos Menjadi Nyentrik Tanpa Cat, Modern!Instagram.com/manu_sacred_hoops

Jika kamu menggunakan salah satu ide di atas, rumahmu akan terlihat lebih berisi dan anti boring. Kamu juga bisa mengganti dekorasi ruanganmu sewaktu-waktu dengan mudah. Millenial bukan?

Baca Juga: 9 Pilihan Warna Cat Dinding Dengan Kesan Minimalis dan Elegan

Hello Me Photo Community Writer Hello Me

Ain't your, their, her, his, or ours, but only mine

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Bandot Arywono

Berita Terkini Lainnya