12 Ide Gaya Kasual Celana Panjang yang Stylish ala Irene Red Velvet

Celana panjang menjadi salah satu fashion item yang banyak digemari wanita. Apalagi, celana panjang memiliki banyak jenis yang variatif. Mulai dari lebar, skinny, bermotif hingga polos.
Kerap menggunakan celana panjang di berbagai penampilan, Irene Red Velvet. Ia tampil kasual dan tampak stylish dengan celana panjang.
Nah, buat kamu yang butuh ide outfit yang kece, simak beberapa inspirasi gaya kasual celana panjang ala Irene Red Velvet yang stylish berikut ini. Simak ya, girls!
1. Kamu bisa padu padankan kemeja warna cream dengan capri pants putih dan pump shoes, catchy!
2. Gunakan knit shirt warna beige, fluffy jacket pink bermotif serta slit pants warna mocha dan flip on shoes
3. Kamu bisa pakai kaos lengan bishop warna cream dengan straight on pants warna mustard, simpel, kan
Baca Juga: 9 Padu Padan OOTD Celana High Waist dengan Gaya Kekinian ala Millenial
4. Atau bisa padukan sabrina blouse warna cream dengan flared pants hitam dan pump shoes hitam, catchy abis!
5. Memadukan knit shirt warna beige, long cardigan warna senada serta capri pants putih dan sneakers juga gak kalah catchy, nih
6. Gunakan kemeja lengan pendek warna hitam dengan capri pants hitam dan kitten heels hitam, kece!
Editor’s picks
7. Gak kalah classy buat disontek, padukan turtleneck shirt hitam, wide leg pants abu-abu serta mule shoes
Baca Juga: 10 Ide Padu Padan Celana Jeans ala Mimi Oh My Girl, Eye Catching!
8. Atau padukan kaos abu-abu, long coat abu-abu, wide leg pants warna senada sertasneakers
9. Kamu juga bisa memadukan kaos hitam lengan pendek dengan cuff pants abu-abu dan kitten heels
10. Padukan kemeja warna abu-abu dengan capri pants hitam dan sneakers, bakal keren abis
11. Gunakan kaos putih polos, baggy jeans serta sneakers, simpel kasual buat OOTD nih
12. Atau padukan crop top blouse warna cream bermotif dengan bawahan skinny jeans dan kitten heels
Itu tadi beberapa inspirasi gaya kasual dan stylish dengan celana panjang ala Irene Red Velvet, simpel banget buat kamu sontek!
Baca Juga: 11 Ide Mix and Match Celana Jeans ala Abelle StarBe, Kasual Anti Ribet
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.