- Home
- Hype
- Entertainment
- 9 Rekomendasi Lagu EXID untuk Hiburan saat Sepi ketika Mengemudi
9 Rekomendasi Lagu EXID untuk Hiburan saat Sepi ketika Mengemudi


Kamu harus mengemudi dalam waktu lama serta menghadapi perjalanan yang macet? Tenang, grup asal Korea Selatan, EXID punya sejumlah lagu yang bisa menemani kamu supaya gak suntuk.
EXID merupakan grup yang dibentuk sejak 2012 dan punya banyak diskografi menarik. Gak perlu berlama-lama, yuk simak rekomendasi lagu EXID yang seru didengarkan sambil mengemudi.
1. "Hot Pink" memang rilis di tahun 2016, tapi masih tetap seru didengarkan tahun 2022
2. Pas untuk didengarkan saat mengemudi di malam hari, lagu "Every Night" adem banget di telinga
3. Bikin semangat naik lagi, "Ah Yeah" bisa kamu dengarkan untuk mengusir rasa kantuk saat bermacet-macetan
4. Asyik disenandungkan, lagu "Lady" wajib ada di playlist-mu
Baca Juga: 10 Lagu Terbaik Mariah Carey untuk Penyemangat Diri Jalani Kehidupan
5. Punya beat yang asyik, lagu "Night Rather Than Day" akan cocok menemanimu mengemudi dalam waktu yang panjang
6. "Whoz That Girl" akan mengobarkan semangat pagimu saat menuju ke kantor atau kampus, nih!
7. Bakal terngiang-ngiang terus, lagu "I Love You" yang ikonik ini gak akan membuatmu merasa kesepian
8. Mempunyai beat yang akan membuatmu ingin ikut menari, "Me&You" akan mengusir rasa kantukmu saat sedang mengantuk di perjalanan
9. Terakhir, lagu "DDD" yang cocok disetel saat berkendara pulang ke rumah ini akan mengobati rasa lelah kamu
Lagu-lagu EXID yang rata-rata punya beat asyik tadi pasti akan membuat kamu gak mengantuk lagi. Dijamin waktu berkendaramu makin seru. Selamat mendengarkan, ya.
Baca Juga: 10 Rekomendasi Lagu Jepang Sedih yang Cocok Jadi Teman Galau
IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.
Berita Terkini Lainnya
TRENDING
- Pemkot Semarang Larang Bagi-Bagi Takjil di Jalanan, Gantinya Boleh di Lokasi Ini
- 9 Outfit Hijab Serba Hitam ala Renni Andriani, Look Badas Misterius
- 10 Rekomendasi Buka Puasa All You Can Eat Hotel di Semarang Pasti Puas
- 5 Tempat Ngabuburit di Sukoharjo, Seru-seruan Nunggu Berbuka
- 5 Zodiak Paling Sopan, Sosoknya Bikin Mudah Jatuh Hati!
- BRI Peduli Renovasi Rumah Warga dan Janda Miskin di Pekalongan
- 9 Outfit Idea ala Seleb Korea, Tampil Menarik di Segala Aktivitas!
- 9 Outfit Bukber ala Rahmi Apria, Mulai dari Celana hingga Dress
- Ganjar Tolak Israel Main di Piala Dunia U-20 Indonesia: Amanat PDIP
- Mengunjungi Toko dari Sampah Milik The Body Shop, Pertama di Semarang