5 Rekomendasi Kacamata Photochromic Favorit Para Pria, Buruan Cek!

Siap upgrade penampilan dengan memakai kacamata photochromic

Kacamata photochromic ini cocok digunakan untuk kamu yang bekerja pada keadaan outdoor ke indoor atau sebaliknya. Kacamata ini memiliki kemampuan yang dapat menangkal sinar UV. Oleh karena itu, kamu tidak perlu berganti ke kacamata hitam ketika hendak membaca buku.

Ada berbagai macam model dan tipe dari kacamata photochromic yang perlu kamu ketahui ketika hendak membelinya. Untuk itu agar kamu tidak bingung, berikut ini beberapa rekomendasi kacamata photochromic untuk pria. Keep scrolling, guys!

Baca Juga: 7 Inspirasi OOTD Pakai Kacamata ala Win Metawin, Tampil Hits Abis!

1. Kacamata Polarized UV400 | GS-38

5 Rekomendasi Kacamata Photochromic Favorit Para Pria, Buruan Cek!Tokopedia

Kacamata ini memiliki berbagai fitur-fitur lengkap, bisa sebagai pelindung dari silau, debu, dan lainnya. Dengan lensa UV400 sehingga mudah dibersihkan dan dipolarisasi. Kamu juga bisa memakainya saat bersepeda, karena kacamata ini bisa menghalau debu berkat adanya fitur lensa aviator yang dimiliki kacamata ini.

Dengan harga Rp12.500 kamu sudah dapat memiliki kacamata yang bisa digunakan untuk bersepeda ini. Kacamata yang bisa melindungi kamu dari debu dan silau kini bisa kamu miliki.

2. Kacamata Photochromic Polarized | BZ01

5 Rekomendasi Kacamata Photochromic Favorit Para Pria, Buruan Cek!Blibli

Kamu terganggu silaunya matahari ketika berkendara motor? Kacamata dari Bitzen bisa mengatasi masalah kamu. Kacamata yang memiliki teknologi vacuum coating yang dapat menghalau sinar matahari atau cahaya lampu dengan baik. Kacamata ini akan cocok dipakai untuk kamu yang sering berkendara dengan aman dari sinar matahari.

Dengan harga Rp27.000 kamu sudah dapat memiliki kacamata transisi ini. Kacamata yang memiliki teknologi vacuum coating sehingga bebas dari sinar matahari dan sorotan lampu.

3. Kacamata Bulat Pelajar Photocromic | 8148

5 Rekomendasi Kacamata Photochromic Favorit Para Pria, Buruan Cek!Tokopedia

Kamu seorang pelajar atau mahasiswa yang seharian berasa didepanlaptop? Jika iya, produk ini akan sangat cocok untukmu. Kacamata bulat ini memiliki fitur lensa antiradiasi. Kamu tidak perlu khawatir lagi ketika akan berlama-lama didepan laptop ketika memiliki kacamata ini.

Selain itu, lensanya juga photochromic yang dapat melindungi kamu dari sinar matahari ketika harus keluar pada siang hari. Juga memiliki desain simple dengan frame sehingga kuat. Hal inilah yang membuat kacamata ini awet.

Dengan harga Rp80.000 kamu dapat memiliki kacamata ini. Kacamata keren cocok untuk kamu para mahasiswa atau pelajar.

4. Robins De Eyewear Sunglasses Photocromic | 3043

5 Rekomendasi Kacamata Photochromic Favorit Para Pria, Buruan Cek!Shopee

Kacamata ini dapat menemani kegiatan olahraga kamu. Kacamata ini dapat melindungi kamu dari silau sinar matahari dan sorotan lampu saat sedang berolahraga. Kacamata photochromic dari Robins De Eyewear ini dapat mengubah warna menjadi gelap saat terpapar sinar matahari.

Memiliki bahan frame aluminum alloy, membuat kacamata ini bisa dibilang tangguh. Saat membelinya kamu juga akan mendapatkan lap dan hardcase sehingga kamu dapat langsung membersihkannya.

Dengan harga Rp59.000 kamu sudah dapat memiliki produk ini. Kacamata photocromic yang dapat menemani setiap aktivitas kamu pada siang ataupun malam hari.

5. Kacamata Pria Style Tony Stark | 2836

5 Rekomendasi Kacamata Photochromic Favorit Para Pria, Buruan Cek!Shopee

Kamu yang menginginkan penampilan bak artis Hollywood, kacamata ini bisa menjadi pilihan bagus. Memiliki frame yang tegas membuat wajah kamu akan terlihat lebih berdimensi. Bingkainya juga terbuat dari besi ringan yang membuat kacamata ini kuat dan tidak cepat patah. Selain untuk pria, wanita juga dapat menggunakan kacamata ini jika ingin tampil lebih bold.

Dengan harga Rp20.000 kamu dapat memiliki kacamata Style Tony Stark ini. Sekarang kamu bisa tampil maskulin layaknya artis Hollywood.

Itu tadi beberapa rekomendasi kacamata photochromic untuk pria. Semoga bisa menjadi pertimbangan kamu dalam membelinya pada saat ini.

Baca Juga: 5 Tips Memilih Kacamata bagi Kamu yang Berwajah Oval, Coba Pakai! 

Mochammad Ridho Alamsyah Photo Community Writer Mochammad Ridho Alamsyah

Manusia biasa yang ingin hidup bahagia

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Bandot Arywono

Berita Terkini Lainnya